Ilmuwan Muslim Paling Berpengaruh di Dunia Ibnu Khaldun (1332–1406)
Ibnu Khaldun adalah sejarawan muslim asal Tunisia. Karyanya yang paling
terkenal yaitu Muqaddimah, buku yang membahas gambaran awal sejarah
universal manusia (salah satu filosofi sejarah non-agama paling awal).
Selain itu, Ibnu Khaldun juga dijuluki “Bapak Sosiologi Islam” dan
“Bapak Ekonomi Islam”.